PENGGALANG TERAP
PERENCANAAN KEGIATAN
Nama Sekolah : SMP N 1 GRESIK
Pengembangan Diri : Kepramukaan
Kelas / Semester : 9
Waktu :
A. Standart Kompetensi
Memahami dan melaksanakan syarat-syarat Pengalang Terap.
B. Kompetensi Dasar
1. Mengapresiasikan dan mengekspresikan diri melalui perilaku Penggalang terap
C. Sasaran / Indikator
- Menyebutkan syarat-syarat pengalang terap
- Menjelaskan perilaku penggalang terap
D. Substansi Kegiatan
- Pengalang terap
E. Pelaksanaan Kegiatan
Kegiatan awal :
- Upacara Pembukaan
- Menyapa siswa
- Pembina memberi motivasi pada pembina
- Inti :
- Siswa rajin dan giat mengikuti latihan
- Pembina menjelaskan syarat-syarat penggalang terap
- Siswa mampu menyebutkan syarat-syarat penggalang terap
- Pembina memberikan dan menjelaskan pengertian Sumpah Pemuda
- Siswa mampu menjelaskan arti Sumpah Pemuda
- Siswa dapat menyebutkan tanggal kejadian Sumpah Pemuda
- Pembina menjelaskan sejarah kejadian sumpah pemuda
- Siswa mampu menceritakan sejarah peristiwa Sumpah Pemuda
- Pembina menjelaskan pengertian tempat – tempat pentin didaerah kecamatan tempat tinggalnya.
F. Waktu dan Tempat
Waktu :
Tempat :
G. Sarana
- Gb. Pahlawan Sumpah Pemuda
- VCD pemutaran sejarah Sumpah Pemuda
PERENCANAAN KEGIATAN
Nama Sekolah : SMP N 1 GRESIK
Pengembangan Diri : Kepramukaan
Kelas / Semester : 9
Waktu : 1 x pertemuan
A. Standart Kompetensi
Memahami dan melaksanakan syarat-syarat Pengalang Terap.
B. Kompetensi Dasar
2. Mengamalkan Dasa Dharma, Tri Satya, dan Pancasila dalam kehidupan sehari-hari
C. Sasaran / Indikator
- Siswa menhafal Dasa Dharma
- Siswa menerapkan Tri Satya
- Siswa mendiskusikan gambar-gambar pada dada gambar lambang negara/Garuda Pancasila
D. Substansi Kegiatan
- Dasa Dharma, Tri Satya dan Dasa Dharma
E. Pelaksanaan Kegiatan
- Pembina melatih cara menhapal Dasa Dharma, Tri Satya dan Pancasila
- Pembina mengadakan kompetisi lewat cerdas cermat peregu
- Pembina akan memberikan hadiah kepada regu yang berprestasi / menjadi pemenang dalam kompetisi
F. Waktu dan Tempat
Waktu :
Tempat :
G. Sarana
- Buku Saku Pramukia
- Gb. Lambang Negara Garuda Pancasila
PERENCANAAN KEGIATAN
Nama Sekolah : SMP N 1 GRESIK
Pengembangan Diri : Kepramukaan
Kelas / Semester : 9 / I
Waktu : 1 x pertemuan ( 40 menit )
A. Standart Kompetensi
Memahami dan melaksanakan syarat-syarat Pengalang Terap.
B. Kompetensi Dasar
3. Menjelaskan peradaban dan sejarah Bangsa Indonesia
Menjelaskan arti symbol-simbol dalam Geraka Pramuka dan Negara NKRI
C. Sasaran / Indikator
- Siswa menjelaskan arti symbol-simbol dalam Gerakan Pramuka
- Siswa mengartikan Simbol-simbol negara NKRI
D. Substansi Kegiatan
- Simbol Gerakan Pramuka
- Simbol NKRI
E. Pelaksanaan Kegiatan
- Menghafal arti symbol-simbol dalam Gerakan Pramuka
- Menghafal arti symbol-simbol NKRI
F. Waktu dan Tempat
Waktu :
Tempat :
G. Sarana
- Gambar GP
- Gambar Lambang NKRI
PERENCANAAN KEGIATAN
Nama Sekolah : SMP N 1 GRESIK
Pengembangan Diri : Kepramukaan
Kelas / Semester : 9 / I
Waktu : 1 x pertemuan
A. Standart Kompetensi
Memahami dan melaksanakan syarat-syarat Pengalang Terap.
B. Kompetensi Dasar
4. Melaksanakan tugas – tugas yang diberikan oleh pembinanya ( social, bela negara dll )
C. Sasaran / Indikator
- Siswa bersikap Bela negara dalam kehidupan sehari-hari
D. Substansi Kegiatan
- Sikap Bela Negara
E. Pelaksanaan Kegiatan
- Pembina menjelaskan Sikap Bela Negara
F. Waktu dan Tempat
Waktu :
Tempat :
G. Sarana
- Gambar Pahlawan
PERENCANAAN KEGIATAN
Nama Sekolah : SMP N 1 GRESIK
Pengembangan Diri : Kepramukaan
Kelas / Semester : 9 / I
Waktu : 1 x pertemuan
A. Standart Kompetensi
Memahami dan melaksanakan syarat-syarat Pengalang Terap.
B. Kompetensi Dasar
4. Melaksanakan tugas – tugas yang diberikan oleh pembinanya (social, bela negara,
dll)
C. Sasaran / Indikator
- Siswa bersikap social dalam kehidupan sehari – hari
D. Substansi Kegiatan
- Sikap social
- P3K
E. Pelaksanaan Kegiatan
- Pembina menjelaskan sikap social
- Pembina menjelaskan cara memberi pertolonan pertama pada kecelakaan
F. Waktu dan Tempat
Waktu :
Tempat :
G. Sarana
- Alat-alat P3K
PERENCANAAN KEGIATAN
Nama Sekolah : SMP N 1 GRESIK
Pengembangan Diri : Kepramukaan
Kelas / Semester : 9 / I
Waktu : 1 x pertemuan
A. Standart Kompetensi
Memahami dan melaksanakan syarat-syarat Pengalang Terap.
B. Kompetensi Dasar
5. Menampilkan salah satu budaya Indonesia dalam suatu pementasan
C. Sasaran / Indikator
- Siswa menyebutkan daerah asal dari alat musik angklung
- Siswa mengenal not dari masing-masing jenis angklun
- Siswa memeregakan alat musik angklung dengan benar
D. Substansi Kegiatan
- Sikap saling menharai hasil budaya dari masing-masing daerah di seluruh Indonesia
E. Pelaksanaan Kegiatan
- Pembina menyampaikan daerah asal dari alat musik angklung
- Pembina mengajarkan not dari masing-masing angklung
F. Waktu dan Tempat
Waktu :
Tempat :
G. Sarana
- Peta pulau jawa
- Alat musik Angklung
- Buku not balok
PERENCANAAN KEGIATAN
Nama Sekolah : SMP N 1 GRESIK
Pengembangan Diri : Kepramukaan
Kelas / Semester : 9 / I
Waktu : 1 x pertemuan
A. Standart Kompetensi
Memahami dan melaksanakan syarat-syarat Pengalang Terap.
B. Kompetensi Dasar
6. Mengimplementasikan kegitan Kepramukaan dalam kehidupan sehari-hari
C. Sasaran / Indikator
- Siswa mampu menganalisa perilaku yan normative dalam sekolah maupun masyarakat
- Siswa membiasakan menolong sesama dalam hal kebaikan disekolah maupun dirumah
- Siswa trampil dalam membantu menyelesaikan pekerjaan ibu didapur
- Siswa memiliki rasa tanggun jawab pada janji yang diucapkan
D. Substansi Kegiatan
- Pernah ikut serta kerja bakti gotong royong disekolah, dikampungnya
- Menikuti kegiatan IMTAQ di sekolah
E. Pelaksanaan Kegiatan
Awal :
- Mendiskripsikan rasa social yang pernah diamati
Inti :
- Mendiskusikan sifat-sifat social keagamaan disekolah
Penutup :
- Siswa bersama guru menyimpulkan
- Post test pada diskusi kelas
F. Waktu dan Tempat
Waktu :
Tempat :
G. Sarana
- CD bencana (banjir)
PERENCANAAN KEGIATAN
Nama Sekolah : SMP N 1 GRESIK
Pengembangan Diri : Kepramukaan
Kelas / Semester : 9/I
Waktu :
A. Standart Kompetensi
Memahami dan melaksanakan syarat-syarat Pengalang Terap.
B. Kompetensi Dasar
7. Melaksanakan kegiatan olah raga sesuai dengan potensi dirinya dan tahu peraturan permainannya.
C. Sasaran / Indikator
- Siswa melakukan olah raga renang
- Siswa mengetahui aturan permainan dalam renang
D. Substansi Kegiatan
- Mengenal gaya – gaya renang
- Mengetahui aturan permainan dalam renang
E. Pelaksanaan Kegiatan
1. Pembina memberikan contoh-contoh gaya renang
2. Pembina menjelaskan aturan permainan dalam renang
F. Waktu dan Tempat
Waktu :
Tempat :
G. Sarana
- Buku petunjuk
- Kolam renang
PERENCANAAN KEGIATAN
Nama Sekolah : SMP N 1 GRESIK
Pengembangan Diri : Kepramukaan
Kelas / Semester : 9 / I
Waktu :
A. Standart Kompetensi
Memahami dan melaksanakan syarat-syarat Pengalang Terap.
B. Kompetensi Dasar
8. Memiliki sedikitnya 5 tanda kecakapan khusus
C. Sasaran / Indikator
- Siswa menyebutkan tanda-tanda kecakapan khusus
- Siswa meneetahui manfaat dari tanda-tanda kecakapan khusus
D. Substansi Kegiatan
- Tanda kecakapan khusus
E. Pelaksanaan Kegiatan
- Pembina memberikan contoh – contoh kecakapan khusus
- Menunjukan tanda-tanda kecakapan khusus
- Menjelaskan tanda-tanda kecakapan khusus
F. Waktu dan Tempat
Waktu :
Tempat :
G. Sarana
- Gb. SKK
- Buku SKK
PERENCANAAN KEGIATAN
Nama Sekolah : SMP N 1 GRESIK
Pengembangan Diri : Kepramukaan
Kelas / Semester : 9 / I
Waktu :
A. Standart Kompetensi
Memahami dan melaksanakan syarat-syarat Pengalang Terap.
B. Kompetensi Dasar
9. Menimplementasikan kegiatan keagamaan dalam kehidupan sehari-hari
C. Sasaran / Indikator
Untuk agam Islam
- Tahu hari Raya Isalam
- Menjadi imam sholat berjamaah
Untuk agama Khatolik
- Tahu arti missa kudus dan bagian-bagiannya yang penting
- Tahu alat kebaktian gereja dan warna-warna liturgy
- Tahu Herarki Gereja
Untuk beragama Protestan
- Memimpin nyanyian Kristen dalam pertemuan penggalang
- Memimpin doa dalam pertemuan-pertemuan pengalang
- Hafal hukum kasih ( Lukas 10 : 27 dan matius 22: 27-40 )
- Mengerti hokum kasih ( Lukas 10 : 27 dan matius 22 : 27 – 40 )
- Hafal dua belas pengakuan iman Rosuli
Untuk agama Hindu
- Mengenal beberapa jenis manusya yadnya
Untuk agama Budha
- Hafal parita wajib Ettavata
- Hafal vihara Gita jaya Manggala Gatha
- Melakukan samadhi : Metta Bhavana / shamata Bhavana
D. Substansi Kegiatan
- Kegiatan keagamaan dalam kehidupan sehari – hari
E. Pelaksanaan Kegiatan
- Pembina menjelaskan kepada para guru agama kegiatan yang akan dilakukan
- Pembina menjelaskan kepada siswa tentang pembagian kelompok menurut agamanya masin-masing
- Para guru agama menjelaskan materi kepada siswa
- Para guru mengadakan kompetisi dari materi yang diberikan
- Pembina mengawasi jalannya kegiatan
- Para guru agama memberikan paraf / tanda tangan bai siswa yang lulus kompetisi / pengujian SKU
F. Waktu dan Tempat
Waktu :
Tempat :
G. Sarana
- Buku SKU
- Kitab suci
- Buku agama
- Alat tulis